10 Cara Menggunakan OpenAI GPT-4 Secara Efektif dan Bermanfaat

 


Campusnesia.co.id - ChatGPT dari OpenAi kini sudah merilis versi berbayar yaitu GPT-4. GPT-4 adalah model bahasa besar multimodal yang dibuat oleh OpenAI, yang keempat dalam seri GPT. 

Baru dirilis pada 14 Maret 2023, dan akan tersedia melalui API dan untuk pengguna ChatGPT Plus. Microsoft mengonfirmasi bahwa versi Bing yang menggunakan GPT sebenarnya telah menggunakan GPT-4 sebelum rilis resminya. 

Akun twitter Zain Kahn lewat akunnya @heykahn berbagi cara menggunakan GPT-4 secara efektif agar bermanfaat dalam cuitanya "GPT-4 will make you superhuman. But only if you know how to use it effectively. Here are 10 ways you can start using GPT-4 today:" kami kutip berikut lengkapnya.


1. Mengubah sketsa menjadi aplikasi dan situs web


2. Membuat video game sederhana dalam hitungan menit


3. Gunakan untuk try out dan latihan soal


4. Membuat ekstensi Chrome dalam beberapa jam tanpa pengetahuan koding


5. Memahami peristiwa yang terjadi pada sebuah gambar dan konteks kejadiannya


6. Bisa digunakan untuk membuat naskah pembelaan masalah hukum 


7. Bisa digunakan untuk membantu tugas parenting


8. Bisa digunakan pada Bing dengan AI GPT-4 baru untuk mendapatkan jawaban sederhana atas pertanyaan kompleks


9. Gunakan fitur GPT-4 baru pada aplikasi Duolingo untuk belajar bahasa lebih cepat dari sebelumnya


10. Bisa digunakan untuk chatbot dengan Ai GPT-4 pada Khan Academy untuk menjelaskan konsep yang sulit dan memberikan jawaban yang jelas


Untuk sobat Campusnesia yang ingin mendapatkan penjelasan lebih rinci tentang 10 cara di atas, bisa langsung klik di sini

Sebagai suksesor, GPT-4 diklaim lebih cerdas dan dapat menjawab sejumlah pertanyaan dan perintah pengguna yang lebih kompleks dibanding GPT-3.5.  Secara detail, GPT-4 disebut bisa menampung sekitar 25.000 kata dalam sekali pemrosesan, sekitar delapan kali lebih banyak dibanding versi sebelumnya.  Selain itu, GPT-4 juga disebut lebih pintar, akurat, kreatif, dan kini dapat merespons pertanyaan pengguna yang berasal dari sebuah gambar di ChatGPT. 

Mengutip laman resmi https://help.openai.com/en/articles/7127956-how-much-does-gpt-4-cost harga GPT-4 sebagai berikut:

For our models with 8k context lengths (e.g. gpt-4 and gpt-4-0314), the price is:
- $0.03/1k prompt tokens
- $0.06/1k sampled tokens

For our models with 32k context lengths (e.g. gpt-4-32k and gpt-4-32k-0314), the price is:
-$0.06/1k prompt tokens
- $0.12/1k sampled tokens



===
Baca juga:

Artikel Terkait

Previous
Next Post »

Silahkan komen guys..
EmoticonEmoticon