Campusnesia.co.id - Kurang begitu berhasil dengan Teka-teki Tika, sutradara Ernest Prakasa kembali ke khitohnya menggarap sekuel film hitnya Cek Toko Sebelah 2.
Sebelumnya juga sudah dibuat dalam format series hingga dua season, tanggal 22 Desember ini Cek Toko Sebelah 2 kembali le bioskop.
Masih menggandeng deretan pemain lama, dengan tambahan pemain baru seperti Laura Basuki.
Pemeran Film Cek Toko Sebelah 2
Ernest Prakasa sebagai Erwin
Laura Basuki sebagai Natalie
Chew Kin Wah sebagai Koh Afuk
Dion Wiyoko sebagai Yohan
Adinia Wirasti sebagai Ayu
Raya Adena Syah sebagai Ayu kecil
Maya Hasan sebagai Agnes
Widuri Puteri sebagai Amanda
Asri Welas sebagai Sonya
Awwe sebagai Ojak
Yusril Fahriza sebagai Naryo
Hernawan Yoga sebagai Saipul
Adjis Doaibu sebagai Yadi
Edward Suhadi sebagai Aming
Sylvester Aldes sebagai Aloy
Abdur Arsyad sebagai Vincent
Martin Anugrah sebagai Peter
Rachman Avri sebagai Ali
Pritt Timothy sebagai Thomas
Ariyo Wahab sebagai Ayah Ayu kecil
Annisa Hertami sebagai Ibu Ayu kecil
Marwoto Kawer sebagai Kakek penjaga warung
Marcelino Lefrandt sebagai Suami Agnes
Gesya Shandy sebagai Asisten pribadi Agnes
Jhony Johannis sebagai Don
Victor Tanoni sebagai Sam
Reza Nangin sebagai Willy
Sinopsis Film Cek Toko Sebelah 2
Erwin (Ernest Prakasa) ingin melamar Natalie (Laura Basuki), namun menemui kendala karena tuntutan dari calon mertuanya.
Di sisi lain, Koh Afuk (Chew Kin Wah) mendesak agar Yohan (Dion Wiyoko) dan Ayu (Adinia Wirasti) segera memiliki anak.
Poster Film Cek Toko Sebelah 2
Review Film Cek Toko Sebelah 2
CTS masih tetap bisa menghadirkan drama keluarga yang cocok ditonton saat liburan.
Konflik seputar kakak adik dan perjodohan, jika ada perkembangan di CTS 2 koh Afuk kini sudah beristri.
Romance antara karakter Erwin dan Natalie memberi warna baru.
Konflim tak sebatas siapa yang akan melanjutkan toko kelontong koh Afuk tapi tentanag perjodohan, Erwin yang berbohong tentang pekerjaan ayahnya dan drama rumah tangga sang kakak.
Urusan komedi tak perlu diragukan lagi, Naryo, Yadi dll yang diperankan para comika berhasil mengocok perut, jadi penywimbang drama keluarga yang tak jarang nyaris membuat air mata keluar.
CTS 2 rekomended.