Campusnesia.co.id - MotoGP 2022 berakhirnya dengan hasil Francesco Bagnaia keluar sebagai juara dunia bersama tim Ducati.
Selain itu juga diwarnai pensiunnya tim Suzuki padahal secara performa bagus sejak comebacknya beberapa musim yang lalu.
Lewat postingan kali ini, berikut kami hadirkan Jadwal dan Url Link Streaming Nonton Online MotoGP 2023.
1. MotoGP Portugal: 24-26 Maret
2. MotoGP Argentina: 31 Maret-2 April
3. MotoGP Amerika: 14-16 April
4. MotoGP Spanyol: 28-30 April
5. MotoGP Perancis: 12-14 Mei
6. MotoGP Italia: 9-11 Juni
7. MotoGP Jerman: 16-18 Juni
8. MotoGP Belanda: 23-25 Juni
9. MotoGP Kazakhstan: 7-9 Juli
10. MotoGP Iggris: 4-6 Agustus
11. MotoGP Austria: 18-20 Agustus
12. MotoGP Catalunya: 1-3 September
13. MotoGP San Marino: 8-10 September
14. MotoGP India: 22-24 September
15. MotoGP Jepang: 29-September-1 Oktober
16. MotoGP Indonesia: 13-15 Oktober
17. MotoGP Australia: 20-22 Oktober
18. MotoGP Thailand: 27-29 Oktober
19. MotoGP Malaysia: 10-12 November
20. MotoGP Qatar: 17-19 November
21. MotoGP Valencia: 24-26 November
Total akan ada 21 seri, lebih banyak dari musim 2022 dengan tambahan seri Kazakhstan dan India yang menjadi tuan rumah untuk kali pertama.
Tahun 2023 ini Indonesia juga bakal jadi tuang rumah lagi pada seri ke 16 tanggal 13-15 Oktober 2023 bertempat di sirkuit internasional Mandalika.
Url link streaming MotoGP 2023 akan disiarkan lewat stasiun Trans 7, Aplikasi Vision+ dan Spo tv.
Demikian tadi sobat Campusnesia poatingan kita kali ini tentang Jadwal dan Url Link Streaming Nonton Online MotoGP 2023, semoga bermanfaat sampai jumpa.
===
Baca juga:
- Berita MotoGP Hari Ini tentang Sprint Race, Sirkuit Baru, Tim GasGas dan Masuknya Augusto Fernandez